Home Warta Ekonomi Daerah Bahtsul Masail Pendidikan Neraca BMTNU Nasional Fiqih Parlemen Khutbah Pemerintahan Keislaman Amaliyah NU Humor Opini BMT NU Video Nyantri Mitra Lainnya Tokoh

NU Online

Kitab Khulashah Nurul Yaqin, Memuat Riwayat Nabi hingga Perjalanan Dakwah Khulafaur Rasyidin

Ilustrasi: Cover kitab Khulashah Nurul Yaqin (NU Online - Ahmad Muntaha AM)

Sejarah peradaban Islam memiliki banyak kitab induk yang dijadikan sebagai rujukan dalam dunia keilmuan, baik melalui metode khabar (riwayat), hauliyat (kronologis), atau maudhu'iyah (tematik). Banyak di antaranya merupakan kitab sirah yang tebal dan sangat panjang keterangannya seperti: Tarikhut Thabari,  Al-Bidayah wan Nihayah, Tarikh Ibnu Hisyam, Tarikh Ibnu Asr, dan lain sebagainya.

 

Beberapa ulama membuat ringkasan kitab untuk memudahkan para penuntut ilmu dalam memahami sejarah peradaban Islam, salah satunya adalah Syekh Umar Abdul Jabbar. Ia merupakan murid dari ulama Indonesia yang belajar di Makkah Al-Mukarramah yang sepanjang hidupnya mencurahkan tenaga dan pikiran untuk dunia pendidikan Islam.
 

Kitab karangannya di bidang...


Baca selengkapnya di https://www.nu.or.id/pustaka/khulashah-nurul-yaqin-kitab-sejarah-islam-bagi-pemula-SAlYr
Editor: Syamsul Arifin

Artikel Terkait