• logo nu online
Home Warta Ekonomi Daerah Bahtsul Masail Pendidikan Neraca BMTNU Nasional Fiqih Parlemen Khutbah Pemerintahan Keislaman Amaliyah NU Humor Opini BMT NU Video Nyantri Mitra Lainnya Tokoh
Jumat, 26 April 2024

NU Online

Hakikat Cinta Nabi Perspektif Imam Qadhi Iyadh

Hakikat Cinta Nabi Perspektif Imam Qadhi Iyadh
Hakikat mencintai Nabi Muhammad saw.
Hakikat mencintai Nabi Muhammad saw.

Banyak ulama menyebutkan pengertian mahabbah atau cinta Nabi Muhammad saw, namun tidak ada kata sepakat dalam satu pengertian. Di antara beberapa pengertian cinta Nabi disampakkan oleh Qadhi Iyadh (wafat 544 H) dalam kitabnya as-Syifa Bihuquqil Musthafa sebagai berikut:
 

Pertama pengertian yang disampaikan oleh Sufyan at-Tsauri sebagai berikut:
 

المَحَبَّةُ اتّبَاعُ الرسول صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ كَأنَّهُ التَفَتَ إِلَى قَوْلِهِ تَعَالَى (قُلْ إِنْ كُنْتُمْ تُحِبُّونَ اللَّهَ فاتبعوني) الآية
 

Artinya, "Mahabbah atau cinta Nabi saw adalah mengikuti Rasulullah saw. Seakan-akan Sufyan at-Tsauri memperhatikan firman-Nya yang artinya: Katakanlah: "Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah aku.(Ali Imran...


Baca selengkapnya di https://www.nu.or.id/sirah-nabawiyah/hakikat-cinta-nabi-perspektif-imam-qadhi-iyadh-oqtGk
Editor:

Artikel Terbaru